Gunung Gede

Gunung Gede dengan ketinggian 2.958 MDPL merupakan sebuah gunung yang berada di Pulau Jawa, Indonesia. Gunung Gede berada dalam ruang lingkup Taman Nasional Gede Pangrango, yang merupakan salah satu dari lima taman nasional yang pertama kali diumumkan di Indonesia pada tahun 1980. Gunung ini berada di wilayah tiga kabupaten yaitu Kabupaten Bogor, Cianjur dan Sukabumi, dengan ketinggian 1.000 – 3.000 mdpl. Gerbang utama menuju gunung ini adalah dari Cibodas dan Cipanas.

Gunung Gede diselimuti oleh hutan pegunungan, yang mencakup zona-zona submontana, montana, hingga ke subalpin di sekitar puncaknya. Hutan pegunungan di kawasan ini merupakan salah satu yang paling kaya jenis flora di Indonesia, bahkan di kawasan Malaysia. Dan terdapat dataran luas untuk tempat berkemah yang dikelilingi tanaman Edelweiss.

We serve your adventure

Safety

Experienced

Educate

Memorable

Friendly

Healthy Food

Konsultasikan kepada kami perjalanan yang anda inginkan.


1 Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *